Selasa, 09 Oktober 2012

Cara membuat sidebar diantara posting

Sering saya jumpai situs-situs yang mempunyai sidebar di sebelah kanan dan kiri..Atau lebih gampang nyebutnya Posting terletak diantara sidebar..berarti posting berada di tengah-tengah..
Sedangkan dari blogger tak menyediakan template yang seperti itu..Untuk memodifikasi template kamu..cobalah langkah-langkah seperti di bawah ini :
Pergi ke Dashboard------>Tata Letak----->Edit Html 
Cari kode / yang hampir sama dengan kode di bawah ini :

#sidebar-wrapper {
width: 220px;
float: right;
word-wrap: break-word; /* fix for long text breaking sidebar float in IE */
overflow: hidden; /* fix for long non-text content breaking IE sidebar float */

Jika sudah ketemu..letakkan kode di bawah ini tepat dibawah kode tersebut :

#newsidebar-wrapper {
width: 180px;
float: left;
padding-right:10px;
word-wrap: break-word;
overflow: hidden;}

Selanjutnya..cari kode seperti di bawah ini :

<div id='main-wrapper'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
<b:widget id='Blog1' locked='true' title='Posting Blog' type='Blog'/>
</b:section>
</div>

Jika sudah ketemu..letakkan kode di bawah ini..tepat diatas kode tersebut :

<div id='newsidebar-wrapper'>
<b:section class='sidebar' id='newsidebar' preferred='yes'/></div>

Simpan Template..Lihat Hasilnya!!! Width=180px..menunjukkan ukuran lebar sidebar nantinya..kamu bisa merubahnya sendiri..sampai kamu mendapatkan ukuran yang kamu inginkan 

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews